Masa jabatan ICON PR INDONESIA 2016 berakhir seiring penobatan lima orang ICON PR INDONESIA 2017 di Yogyakarta, Jumat (25/8/2017). Selama setahun menjadi duta PR INDONESIA, banyak kontribusi dan aktivitas yang telah dilakukan, salah satunya aksi bakti sosial.
JAKARTA, PRINDONESIA.CO – Menjelang purna tugas sebagai duta PR INDONESIA, pada Minggu (20/8/2017), para ICON PR yang diwakili Nike Yosephine dan Lizzatul Farhatiningsih melakukan aksi bakti sosial di Panti Asuhan Yauma, Paseban, Jakarta Pusat. Mereka datang membawa sumbangan uang tunai sebesar Rp 10 juta, baju bekas layak pakai, dan 1 unit televisi.
“Kami ingin berbagi dengan adik-adik Panti Yauma Paseban. Salah satunya berbagi kebahagiaan lewat pemasangan Indihome dari Telkom Indonesia agar adik-adik bisa menonton program yang mengedukasi dan memanfaatkan layanan internet cepat gratis 10 mbps untuk sesuatu yang berguna,” kata Nike.
Kehadiran rombongan ICON PR INDONESIA ke Panti Asuhan disambut hangat pengasuh dan anak asuh panti asuhan yang baru berumur tiga bulan itu. Selain memberikan bantuan, mereka juga datang untuk menghibur dan memotivasi mereka. Berbagai aktivitas dilakukan seperti nonton bareng dan lomba balap kelereng.
Menurut Ica, sapaan akrab Lizzatul, ide bakti sosial bermula dari obrolan ringan di antara para ICON PR tiga hari sebelum acara dilakukan. “Ini tercetus dari ide kita pribadi yang sebenarnya karena sudah mau lengser, hehehe, jadi ingin ikut bikin acara. Nah akhirnya tersepakatilah acara baksos ke panti asuhan,” kata Ica.
Setelah sepakat, selama tiga hari mereka pun bergerak cepat untuk mengumpulkan donasi. Akhirnya dengan ajakan persuasif melalui WhatsApp dan dari mulut ke mulut, sumbangan pun mengalir dari berbagai donatur baik perseorangan maupun perusahaan seperti dari ICON PR sendiri, Telkom Indonesia, Kementerian Perdagangan, PR Indonesia, Kantor Staf Presiden, Kimia Farma, dan lainnya. “Alhamdulilah semua dengan cepat mau bantu,” ujar Ica lega. (nif)
Severity: Notice
Message: Undefined offset: 0
Filename: detail/index.php
Line Number: 237
Backtrace:
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 237
Function: _error_handler
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once
Severity: Notice
Message: Undefined offset: 0
Filename: detail/index.php
Line Number: 239
Backtrace:
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 239
Function: _error_handler
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once
Severity: Notice
Message: Undefined offset: 0
Filename: detail/index.php
Line Number: 246
Backtrace:
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once
Severity: Notice
Message: Undefined offset: 0
Filename: detail/index.php
Line Number: 246
Backtrace:
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once
Severity: Notice
Message: Undefined offset: 0
Filename: detail/index.php
Line Number: 246
Backtrace:
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view
File: /data/application/www.prindonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once