Menurut CEO NEXUS Risk Mitigation & Strategic Communication Dr. Firsan Nova, komunikasi krisis memerlukan pendekatan proaktif untuk mengurangi kesenjangan antara realitas dan persepsi.