Bagi Andra, menjalani profesi sebagai public relations (PR) tidak hanya dituntut untuk selalu siaga, tapi juga mampu beradaptasi dengan perubahan.