Suatu ketika ada sepasang suami istri bertengkar hebat. Penyebab masalah pertengkaran itu adalah karena sang suami salah memahami anggukan sang istri. Pada saat itu, suami menanyakan persetujuan belanja yang perlu dihemat, seiring dengan naiknya harga-harga kebutuhan pokok. Maka, kebutuhan yang bersifat sekunder/tersier dikurangi atau dihilangkan.