PR INDONESIA kembali menyelenggarakan kompetisi paling komprehensif bagi para praktisi public relations (PR), PR INDONESIA Awards (PRIA) 2022. Kali ini, trofi paling bergengsi, Platinum, diraih oleh IPB University, PT Petrokimia Gresik, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk., PT Indosat Tbk., Kementerian Keuangan, Bank Indonesia, dan Pemerintah Kota Semarang.