Menghadapi situasi pandemi COVID-19, maka sistem dan prosedur komunikasi, baik di organisasi, perusahaan maupun instansi, perlu ditingkatkan. Hal ini agar komunikasi yang strategis dan tepat sasaran dapat mengimbangi kecepatan penularan virus. Saya sudah sering mengutarakan sebelum ini, bahwa perlu tiga prasyarat agar komunikasi berjalan efektif di suatu perusahaan/instansi.