Di zaman yang serba terbuka, transparan, dan bergegas, mengukur suatu upaya dan pencapaian, menjadi begitu teramat penting. Menjadi sebuah “nilai” yang harus diperoleh. Dengan cara dan alat ukur yang tepat, setiap upaya yang dilakukan organisasi atau korporasi, menjadi lebih mudah dievaluasi, untuk menyusun rencana tindak lanjut yang lebih optimal.